Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Resep Persebaya Surabaya Bekuk Bali United yang Sudah Kunci Gelar Juara Liga 1 sebelum Laga
Teco benar-benar pelatih yang sangat berkualitas karena ia mampu mempersembahkan gelar juara kedua untuk Bali United di Liga 1 2021/2022.
Bali United didapuk menjadi juara Liga 1 2021/2022 pada pekan ke-33 setelah jumlah poin Persib Bandung sudah tidak dapat mengejar perolehan angka Ilija Spasojevic dkk.
Sampai pekan ke-33, Bali United mengumpulkan 72 poin dan menyisahkan satu laga lagi.
Baca Juga: Bali United Juara Liga 1, 2 Pemain Asing Berstatus Debutan di Kompetisi Indonesia
2. Yogie Nugraha
Keberhasilan Bali United menjadi juara Liga 1 2021/2022 juga tak lepas dari peran Yogie Nugraha yang menjabat sebagai pelatih fisik.
Ini menjadi gelar juara ketiga bagi Yogie Nugraha setelah sebelumnya dirasakan juga olehnya saat bekerja untuk Persija Jakarta.
Ya, Yogie Nugraha merupakan tangan kanan Teco di Persija Jakarta saat menjadi juara Liga 1 2018.