Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PT LIB Surati 17 Klub Agar Laga Persik Vs Bali United Digelar di Stadion I Wayan Dipta, Tim Tak Beri Jawaban Dianggap Setuju

By Bagas Reza Murti - Senin, 28 Maret 2022 | 12:45 WIB
Suka cita pemain Bali United merayakan gelar Juara Liga 1 2021-2022 sebelum bertanding melawan Persebaya Surabaya, Jumat (25/3/2022). (instagram/@baliunitedfc)

Mereka tetap mengacu pada regulasi bila penonton belum hadir di Stadion hingga Liga 1 2021-2022 berakhir.

"Memang gubernur menyurat ke LIB, ini kami pelajari, kami telaah, kemudian kami komunikasikan, diskusikan sesuai regulasi atau tidak. Kalau LIB tetap mengacu pada regulasi," ucap Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno.

Baca Juga: Swiss Open 2022 - Tunggal Putra India Menangis Usai Dikecoh Penyelamatan Mengejutkan Jonatan Christie

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Operasional PT LIB (Liga Indonesia Baru), Sudjarno, sedang memberikan keterangan kepada awak media di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 12 September 2021.

“Kalau kami telaah ya pasti dari regulasinya dulu, makanya masih dalam proses pembahasan terkait dengan permohonan dari pemerintah provinsi ini."

“Yang jelas itu bukan keputusan LIB, karena kami tidak mengambil keputusan seperti itu,” tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P