Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Taklukkan Persebaya Back to Back, Borneo FC Tutup Liga 1 dengan Akhir Bahagia

By Ibnu Shiddiq NF - Kamis, 31 Maret 2022 | 10:30 WIB
Skuat Borneo FC sedang melakukan briefing dalam laga pekan keempat Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 23 September 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Media Jepang Menilai Kedatangan Pratama Arhan Sebagai Jembatan Baru Liga Jepang ke Indonesia

Sementara itu, winger Borneo FC, Rifal Lastori merasa sangat senang timnya bisa mencapai target kemenangan.

Pemain terbaik Liga 2 2021 itu turut menyampaikan terima kasih kepada rekan-rekan setimnya yang sudah berjuang mewujudkan happy ending.

"Syukur Alhamdulillah, malam ini temen-temen saya sudah bekerja keras, Alhamdulillah mendapatkan hasil yang terbaik," kata Rifa Lastori.

"Terimakasih pada seluruh pendukung Borneo FC, atas doa dukungan, semoga ke depan kami lebih baik lagi," katanya.

Tambahan tiga poin dari Persebaya memang tidak mengubah posisi Borneo FC di klasemen akhir Liga 1 2021-2022.

Pesut Etam menutup kompetisi dengan menduduki peringkat keenam dengan mengumpulkan 52 poin dari 34 laga.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Borneo FC (@borneofc.id)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P