Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Tak Juara Liga Spanyol Musim Ini, Barcelona Tetap Puas dengan Kinerja Xavi

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Sabtu, 2 April 2022 | 07:30 WIB
Xavi (kanan) memberi instruksi kepada Ousmane Dembele dalam duel Barcelona vs Galatasaray dalam laga Liga Europa, di Stadion Camp Nou, 10 Maret 2022. (LLUIS GENE/AFP)

Selain itu, Xavi juga sukses membawa Barcelona lolos ke babak perempat final Liga Europa 2021-2022.

Meski tersingkir dari ajang Liga Champions musim ini, Barcelona masih berpeluang meraih trofi tingkat Eropa.

Berbagai raihan itulah yang diperkirakan akan membuat Barcelona sangat puas dengan kinerja Xavi.

Hal senada pun diucapkan oleh eks rekan setim Xavi di Barcelona, yakni Javier Mascherano.

Dilansir BolaSport.com dari Marca, Mascherano mendukung secara penuh kedatangan Xavi ke Barcelona.

Eks gelandang timnas Argentina itu mengaku kalau Barcelona mungkin akan kesulitan di Liga Spanyol.

TWITTER.COM/SPORTSINFOHUB
Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez.

Baca Juga: Bagi Pique, Duel Lawan Espanyol Lebih Menggairahkan Ketimbang Bersua Real Madrid

Meskipun demikian, Barcelona akan tetap puas dengan kinerja Xavi selama menjadi pelatih di Blaugrana.

"Saya suka ide Xavi," kata Mascherano.