Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Terdegradasi Bersama Persela, Gian Zola Resmi Berpisah dengan Persib Bandung

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 5 April 2022 | 12:50 WIB
Gelandang Persela Lamongan, Gian Zola, nampak akan menendang bola dalam laga pekan keenam Liga 1 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 3 Oktober 2021. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Baca Juga: Penyerang Persija Teringat Pesan Ayah, Tak Akan Sia-siakan Kesempatan Gabung Timnas U-19 Indonesia

Dilepasnya Gian Zola menambah daftar pemain yang tidak diperpanjang kontraknya oleh Persib Bandung untuk Liga 1 musim depan.

Sebelumnya ada Esteban Vizcarra, Indra Mustafa, dan Supardi Nasir yang memastikan diri keluar dari skuad Maung Bandung.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P