Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Tidak Ikuti Cara Timnas U-23 Indonesia di SEA Games 2021

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 10 April 2022 | 10:45 WIB
skuad timnas u-23 Malaysia di Piala AFF U-23 2022 (instagram/@famalaysia)

"Kalau bisa mendapatkan pemain inti, kami akan melakukannya dengan baik di SEA Games 2021."

"Namun, untuk itu kami membutuhkan kerjasama dengan tim-tim di Liga Malaysia," ucap pelatih asal Australia itu.

Brad Maloney mengaku sudah mendapatkan restu dari klub-klub Malaysia untuk melepas pemain U-23 terbaiknya ke tim nasional.

Terlebih, SEA Games 2021 Vietnam berlangsung bersamaan dengan kompetisi di Malaysia.

"Saya pikir mendapatkan pemain inti sebanyak mungkin untuk SEA Games 2021 sangat penting menjelang Piala Asia U-23," tutup Brad Maloney.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P