Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami sempat bermain di tim sebelumnya."
"Saya pun sempat telepon dan chat dia, intinya bahagia dan senang bisa bermain dengan dia lagi, dia pun kangen bisa bermain bareng saya lagi."
"Intinya kami sama-sama mau main bareng lagi dan itu terwujud di Persija," tuturnya.
Sementara itu, Hanif Sjahbandi resmi bergabung dengan Persija Jakarta pada tanggal 3 April lalu.
Kedatangan Hanif Sjahbandi diharapkan bisa menambah pilihan Persija Jakarta di posisi gelandang.
Baca Juga: MotoGP Portugal 2022 - Aleix Espargaro Janji Akan Kembali Panaskan Persaingan
Terlebih pemain berusia 25 tampil cukup mengesankan bersama Arema FC di musim lalu.
Hanif Sjahbandi tercatat bermain sebanyak 28 laga di Liga 1 2021-2022.
Dari 28 laga, Hanif Sjahbandi mengoleksi satu gol dan satu assist.