Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Laga Uji Coba - Dua Gol Tercipta di Penghujung Laga, Timnas U-23 Indonesia Bekuk Andong Science College 4-2

By Abdul Rohman - Kamis, 21 April 2022 | 15:27 WIB
Penyerang timnas U-23 Indonesia, Irfan Jaya saat berlatih pada pemusatan latihan di Korea Selatan. (PSSI)

Sementara itu, agenda pemusatan latihan (TC) dan laga uji coba timnas U-23 Indonesia di Korea Selatan dalam rangka menyambut SEA Games 2021 Vietnam, Hanoi.

Baca Juga: Satu Pemainnya Mau Dipinjam, PSIS Semarang Tolak Tawaran Klub Thailand

Pada SEA Games 2021, timnas U-23 Indonesia menghuni Grup A bersama Vietnam, Myanmar, Filipina, dan Timor Leste.

SEA Games 2021 akan dihelat pada 12-23 Mei 2022. Untuk cabang olahraga (Cabor) sepak bola mulai berlangsung per 6 Mei 2022.

Susunan pemain timnas U-23 Indonesia vs Andong Science College:

Timnas U-23 Indonesia: Ernando Ari; Bagas Kaffa, Fachrudin Aryanto, Rizky Ridho, Firza Andika, Marc Klok, Syahrian Abimanyu, Irfan Jaya, Irfan Jauhari, Ricky Kambuaya, M Ridwan.

Pelatih: Shin Tae-yong.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P