Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Wali Kota Surabaya 2022 Bakal Jadi Ajang Tes untuk Piala Dunia U-20

By Sasongko - Sabtu, 23 April 2022 | 08:30 WIB
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bertemu dengan Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Jatim, Jumat (22/4/2022). (PSSI Asprov Jawa Timur)

"Insyaallah, untuk wacana sementara akan mengundang bukan hanya tim dalam negeri, tetapi juga tim luar negeri," kata Eri Cahyadi, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jatim.

"Secara lisan sudah menyatakan kesiapannya, tentu saja Persebaya sebagai klub kebanggaan masyarakat Surabaya harus tampil di kandangnya yang megah," kata Amir.

Baca Juga: Selain Persebaya, Piala Wali Kota Surabaya Rencananya Diikuti Tim Luar Negeri

Turnamen tersebut tidak menutup kemungkinan bakal mengundang tim-tim dari luar negeri.

"Insyaallah, untuk wacana sementara akan mengundang bukan hanya tim dalam negeri, tetapi juga dari luar negeri," kata Eri Cahyadi, dilansir BolaSport.com dari Tribun Jatim.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P