Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Prediksi Line-up Inter Milan Vs AS Roma - Ambisi I Nerazzurri Patahkan Rekor I Giallorossi
"Salam kenal aja, pastinya saya akan memberikan yang terbaik untuk RANS," kata Meru Kimura.
Adapun beberapa pemain baru juga telah diumumkan tim milik Raffi Ahmad ini guna menatap Liga 1 2022-2023.
Yaitu, Ady Setiawan, Arthur Bonai, Wawan Hendrawan, Hilman Syah, dan David Laly.