Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pemain ganda putri, Amalia Cahaya Pratiwi, pun menyatakan siap jika diturunkan.
Persiapan sejak masih di pelatnas Cipayung, Jakarta, hingga tiba di Bangkok dinilainya cukup untuk menjadi bekal pertandingan.
“Kalau diturunkan, saya siap saja. Saya ingin tampil maksimal dan sumbangkan angka. Saya tidak takut atau gentar lawan Prancis,” ucap Tiwi.
Pertandingan Indonesia vs Prancis pada babak penyisihan Uber Cup 2022 akan digelar pada Minggu (8/5/2022) pukul 09.00 WIB.
Thomas-Uber Cup 2022 akan disiarkan secara langsung di MNC TV, iNews TV, dan SPOTV.
Baca Juga: Tim Indonesia Lakukan latihan Perdana di Impact Arena Jelang Thomas-Uber Cup 2022