Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Pun Bisa Garang dengan Motor Ducati yang Sekarang

By Agung Kurniawan - Minggu, 15 Mei 2022 | 12:45 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, berpose di depan lukisannya pada konferensi pers khusus jelang pensiun di Valencia, Spanyol, Kamis (11/11/2021). (MOTOGP.COM)

"Saya pikir dia bisa melaju dengan sangat cepat dengan motor ini seperti Jorge Lorenzo," tuturnya menambahkan.

Walau hal ini tidak bisa menjadi patokan yang baku, Bagnaia percaya potensi Desmosedici yang sekarang akan cocok dengan Valentino Rossi.

"Jelas selalu sulit untuk memikirkan apa yang akan dilakukan seorang pembalap dengan motor tertentu, tetapi ini memiliki potensi besar," ucap Bagnaia.

Baca Juga: MotoGP Bakal Pensiunkan Nomor 46 Valentino Rossi pada GP Italia

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P