Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya akan berusaha melakukan 100 persen kepada tim ini," ujar putra pelatih asal Brasil Gomes de Oliviera.
Kevin menilai kombinasi pemain muda dan berpengalaman akan baik diterapkan.
Baca Juga: David Maulana Pisah dengan Klub Kroasia
"Menurut saya hal tersebut merupakan kombinasi yang baik ya, karena kombinasi antara pemain senior yang sudah berpengalaman di liga dan juga pemain muda yang punya semangat tinggi dengan tenaga yang masih fresh," ujar mantan bek Persita itu.
"Semoga dengan komposisi pemain yang sudah ada, kami bisa bermain dengan baik di setiap pertandingan dan bersaing di papan atas.
"Siapa tahu kami bisa meraih juara, karena tidak ada yang mustahil, kan?" ujarnya.