Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya akan bertemu dengannya pada hari Senin dan berharap dapat meyakinkannya."
"Kami berada di Milan untuk pertandingan Eto'o. Kami akan bermain bersama dan saya akan memberinya beberapa saran."
"Saya akan mencoba memasukkan sesuatu ke dalam kepalanya, semoga kami berhasil. Itu jika Roma berpikiran sama dengan saya," tutur Totti menambahkan.
Untuk diketahui, Dybala akan meninggalkan Juventus di akhir musim 2021-2022 setelah kontraknya yang akan habis di musim panas 2022 tidak diperpanjang oleh S Nyonya Tua.
Padahal, pada bulan Oktober 2021, Dybala sempat menjalin kesepatakan lisan dengan Juventus.
Namun, seiring berjalannya waktu, Juventus akhirnya membatalkan kesepakatan tersebut karena menyadari gaji tinggi untuk kontrak baru Dybala dianggap tidak masuk akal oleh I Bianconeri.
Baca Juga: Lewat Selebrasi Dybala Mask, Dusan Vlahovic Beri Penghormatan kepada Kompatriot Lionel Messi