Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kata Pelatih Malaysia Usai Dikalahkan Timnas U-23 Indonesia Lewat Adu Penalti

By Arif Setiawan - Senin, 23 Mei 2022 | 11:00 WIB
Selebrasi pemain timnas U-23 Indonesia usai membobol gawang timnas U-23 Myanmar di laga SEA Games 2021, Minggu (15/5/2022). (PSSI)

Baca Juga: SEA Games 2021 - 'Kelas Tim Voli Putra Indonesia Saat Ini Bukan Asia Tenggara Lagi'

AFF
Pelatih Timnas U-23 Malaysia, Brad Maloney.

Oleh karena itu pula Brad Maloney merasa kecewa.

Maloney bahkan masih sulit menerima kekalahan dari timnas U-23 Indonesia.

Terlebih kekalahan tersebut diperoleh lewat adu penalti.

"Jadi kecewa tentunya dengan hasil pertandingan," ucap Brad Maloney.

"Tetapi, pemain saya masih tidak kalah dalam 90 menit laga sepak bola, lagi-lagi sulit untuk diterima."

"Saya bilang tidak mudah untuk diterima, tetapi kami harus menjadi profesional," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P