Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Agen Lewandowski Sakit Hati karena Sikap Dingin Bayern Muenchen

By Sri Mulyati - Senin, 23 Mei 2022 | 22:15 WIB
Striker Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, dalam laga kontra Villarreal pada Rabu (6/4/2022). (CHRISTOF STACHE / AFP)

Barcelona menjadi klub terdepan dalam mendapatkan jasa striker Polandia tersebut di bursa transfer musim panas.

Kondisi keuangan Barcelona memang menghambat proses negosiasi kedua belah pihak.

Akan tetapi, Zahavi mengaku bahwa ia dan sang klien tidak mementingkan masalah uang saat ini.

Baca Juga: Like a Boss! Zlatan Ibrahimovic Rayakan Scudetto AC Milan dengan Hisap Cerutu

Lewandowski membutuhkan tempat yang bisa menghargainya sebagai seorang striker.

Bayern Muenchen dirasa sudah gagal melakukan tugasnya dan harus siap kehilangan sang striker.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P