Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal MotoGP Italia 2022 - Siapa Penerus Raja Mugello Setelah Rossi Pensiun?

By Delia Mustikasari - Selasa, 24 Mei 2022 | 13:55 WIB
Aksi pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, pada balapan MotoGP Italia di Sirkuit Mugello, Italia, 30 Mei 2021. (YAMAHA MOTOR RACING SRL)

Pertarungan Marquez pada 2019 di depan melawan duo pabrikan Ducati pada saat itu sangat menakjubkan.

Baca Juga: Evaluasi Rexy Mainaky untuk Ganda Putra Malaysia Usai Dikalahkan Fajar/Rian

Rangkaian seri balap GP Italia akan dimulai pada Jumat (27/5/2022) dengan latihan bebas pertama (FP1) dan latihan bebas kedua (FP2).

Latihan bebas ketiga (FP3), latihan bebas keempat (FP4), dan sesi kualifikasi dijadwalkan pada Sabtu (28/5/2022).

Adapun balapan akan digelar pada Minggu (29/5/2022) dengan ada sesi pemanasan lebih dulu.

Berikut jadwal lengkap MotoGP Italia 2022

Jumat (27/5/2022)

14.00- 14.40 WIB FP3 Moto3
14.55- 15.40 WIB FP3 MotoGP
15.55- 16.35 WIB FP3 Moto2

18.15-18.55 WIB FP2 Moto3
19.10-19.55 WIB FP2 MotoGP
20.10 -20.50 WIB FP2 Moto2

Sabtu (28/5/2022)