Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Klok Buka- bukaan Terkait Alasan Memilih Menjadi Pemain Timnas Indonesia

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 24 Mei 2022 | 17:30 WIB
Marc Klok sedang akan menendang bola dalam latihan timnas U-23 Indonesia di Lapangan B, Senayan, Jakarta, 1 Mei 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Hal ini yang membuatnya semakin betah berada di Indonesia.

"Tapi saya sangat senang disini dengan sepak bola tapi juga tanpa sepak bola saya sangat menikmati."

"Cuacanya saya suka, kalau mungkin orang Indonesia tidak suka panas-panas tapi saya suka."

"Fans sepak bola ada sangat spesial saya pikir di dunia tidak ada negara dengan atmosfer seperti di sini (Indonesia)," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P