Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Brocchi dan Stroppa sama-sama pernah memperkuat AC Milan sebagai pemain, dengan Brocchi malah sempat menjadi pelatih Rossoneri.
L’AC Monza de Berlusconi est promu en Serie A ! Félicitations @acmonza. pic.twitter.com/qg6i3uBmIn
— Yams #19???? (@yamsacm) May 29, 2022
Monza masuk lewat jalur play-off promosi setelah finis di peringkat 4 klasemen akhir Serie B 2021-2022.
Mereka sah menyusul dua klub teratas yang lolos secara otomatis ke Serie A, yakni Cremonese dan sang juara kompetisi, Lecce.
Lecce menyita perhatian publik Tanah Air setelah memperkenalkan pengusaha Indonesia, Alvin Sariaatmadja, selaku salah satu pemilik saham dalam konsorsium klub yang baru.