Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Tak Ikut Indonesia Masters 2022, 13 Amunisi Indonesia Kejar Gelar di Italia
Peluang derbi Indonesia terakhir muncul dari ganda putri.
Jalan Ribka Sugiarto/Febby Valencia Dwijayanti Gani dan Melani Mamahit/Tryola Nadia bersilangan pada babak kedua.
Ribka/Febby harus melewati juara Swiss Open 2022, Gabriela Stoeva/Stefani Stoeva (Bulgaria), untuk lolos dari babak pertama.
Sementara itu, Melani/Tryola, mendapat lawan tangguh dalam diri Supissara Paewsampran/Puttita Supajirakul dari Thailand.
Indonesia Masters 2022 akan berlangsung pada pekan depan, 7-12 Juni, di Istora Senayan, Jakarta.
Baca Juga: Jelang Indonesia Masters 2022, Pebulu Tangkis Dunia Ramai-Ramai Kirim Salam