Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kalau boleh jujur, pagi hari di sini itu panas sekali."
"Misalnya kami kalau lagi duduk di luar hotel pasti keringatan dan basah."
"Malam pun juga begitu, sama-sama panas," ucap Saddil Ramdani.
Dengan kemenangan itu, timnas Indonesia kini berada di posisi kedua Grup A dengan mengemas tiga poin.
Posisi pertama ditempatkan Yordania usai menekuk Nepal dengan skor 2-0.
Selanjutnya, timnas Indonesia akan menghadapi Yordania pada Minggu (12/6/2022).
Pertandingan itu akan digelar pukul 02.15 WIB dinihari.
Baca Juga: Kritis, Barcelona Butuh Dana Rp7,8 Triliun atau Hancur Lebur