Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Klub berjulukan Biancoscudati itu bertahan tiga musim di kompetisi teratas Liga Italia sebelum terdegradasi ke Serie B.
Sejak turun kasta, mereka mengalami kesulitan keuangan dan dinyatakan bangkrut pada 2008.
Dalam perjalanan sejarahnya, Messina sering bergonta-ganti nama dan pergantian kepemilikan.
Tim asal Pulau Sicily itu pernah memakai nama Messina FC, Giostra Messina, Reunite Messina, AS Messina, US Peloro, FC Messina Peloro, AC Rinascita Messina, dan sekarang ACR Messina.
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2025