Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Butuh Kemenangan Besar, Timnas Indonesia Bisa Tiru Skema Tiga Gol Indentik Kuwait Saat Hancurkan Nepal

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 14 Juni 2022 | 11:45 WIB
Para pemain timnas Indonesia saat melakukan selebrasi setelah mencetak gol kedua ke gawang Kuwait dalam laga Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 yang bergulir di Jaber Al-Ahmad International Stadium, Kuwait City, pada Rabu (8/6/2022). (PSSI)

Tiga bek Nepal terlambat menutup sisi pertahanan.

Bola diterima oleh Yousef naser dan langsung memberikan bola kepada Mobarak Al Faneeni.

Mobarak dengan bebas melepaskan tendangan ke gawang yang kosong.

Timnas Nepal akhirnya membalas lewat satu gol di jelang akhir babak kedua melalui Darshan Gurung (90+4').

Hingga akhir pertandingan, skor 4-1 untuk kemenangan timnas Kuwait tidak berubah.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P