Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Theerathon Bunmathan: Sudah Saatnya Thailand Abaikan Kompetisi Level ASEAN

By Bagas Reza Murti - Jumat, 17 Juni 2022 | 10:20 WIB
Theerathon Bunmathan ketika berhasil mencetak gol untuk Yokohama F Marinos di J League. (J.LEAGUE.JP)

"Saya pikir dalam turnamen seperti SEA Games, Thailand harus membiarkan tim U-17 atau U-19 berpartisipasi. Ini akan membawa banyak manfaat di masa depan.”

“Tidak memenangkan kejuaraan itu sulit diterima. Tetapi hal itu (mengirim tim muda di ajang level ASEAN) suatu keharusan jika kita benar-benar ingin berkembang,” tambahnya.

Baca Juga: Presiden BWF Puji Liliyana Natsir: Bikin Seni yang Sulit Jadi Mudah

VIDIO.COM
Pelanggaran bek timnas Thailand, Theerathon Bunmathan terhadap Egy Maulana Vikri pada final leg kedua Piala AFF 2020 di Stadion Nasional Singapura, Sabtu (1/1/2022).

Timnas Thailand sendiri hingga saat ini masih menjadi tim tersukses di ASEAN dengan meraih enam gelar Piala AFF.

Selain itu, mereka juga masih menjadi pengoleksi medali emas terbanyak di SEA Games dengan 16 medali emas.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P