Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Banyak Kelebihan 3 Pemain Naturalisasi Setelah Dites Medis, Bukti Pilihan Tepat Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia

By Bagas Reza Murti - Senin, 20 Juni 2022 | 06:15 WIB
Sandy Walsh (kiri) dan Jordi Amat (kanan) mengikuti latihan perdana timnas Indonesia. (PSSI)

Dengan tambahan 3 amunisi tersebut, Shin percaya timnas Indonesia bisa lebih kuat saat berlaga di Piala Asia 2023 mendatang.

"Dengan pemain naturalisasi akan lebih kuat dari pada ini."

Baca Juga: Bocoran Ketum PSSI, 3 Pemain Keturunan Gabung TC Timnas U-19 Indonesia Meski Belum Dinaturalisasi

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan (kiri), nampak menemani Shin Tae-yong (kanan) selaku pelatih timnas Indonesia tiba di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 16 Juni 2022.

"Mulai dari sekarang bukan hanya mengikuti turnamen tapi juga menjadi tim bisa bersaing dengan yang ada di Piala Asia."

"Sistem PSSI berkembang dan positif," kata pelatih asal Korea Selatan tersebut saat ditemui Kamis (16/6/2022).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P