Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Manchester United akan Jadi seperti Tim Asuhan Mauricio Pochettino
"Uji coba melawan Persija Jakarta, tetapi bukan tim inti," tutup pelatih berusia 52 tahun tersebut.
Agenda TC timnas U-19 2022 Indonesia ini dilakukan sebagai persiapan menatap Piala AFF U-19.
Pada Piala AFF U-19 2022, timnas U-19 Indonesia menghuni Grup A bersama
Myanmar, Vietnam, Thailand, Brunei Darussalam, dan Filipina.
Piala AFF U-19 2022 yang digelar di Jakarta dan Bekasi akan dimulai pada 2 hingga 15 Juli 2022.