Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dituding Bermain Kasar, Persik Kediri Kembalikan Piala Trofi Ronaldinho

By Ibnu Shiddiq NF - Rabu, 29 Juni 2022 | 22:10 WIB
Ronaldinho nampak hadir dalam sesi jumpa persnya di Menara Mandiri, Senayan, Jakarta, 24 Juni 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Berdasarkan match summary yang dikeluarkan oleh wasti yang memimpin Trofeo, Persik Kediri tidak mendapatkan kartu kuning ataupun kartu merah baik di laga pertama melawan RANS Nusantara serta bertemu tuan rumah Arema FC,"

"Saat laga pertama dimana Ronaldinho turun bermain, dari total pelanggaran sebanyak 12 kali, Persik tercatat hanya membuat 4 kali pelanggaran, sementara 8 pelanggaran lainnya dilakukan RANS Nusantara."

"Tim Macan Putih akan selalu mengedepakan sportifitas dan fair play saat turun bermain di kompetisi apapun."

"Untuk itu, dengan tegas dan sadar kami kembalikan Piala Trofeo Nusantara with Ronaldinho kepada pihak penyelenggara untuk digunakan dengan sebaik-baiknya," tulis Persik mengakhiri.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P