Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RESMI - Piala Indonesia Digulirkan Kembali Setelah 3 Tahun Vakum, Diikuti 64 Tim

By Bagas Reza Murti - Kamis, 30 Juni 2022 | 09:05 WIB
Trofi Piala Indonesia 2018 yang dipamerkan dalam acara drawing 8 besar di Hotel Century, Jakarta, Selasa (15/4/2019). (MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM)

Sementara, klub tersukses di ajang ini adalah Sriwijaya FC dengan 3 trofi.

Piala Indonesia 2022 adalah pelaksanaan ke-8 turnamen tersebut.

Baca Juga: Alasan Utama Chelsea Ingin Boyong Raphinha ke Stamford Bridge

ABDIWAN BOXY/TRIBUN TIMUR
Suasana perayaan PSM Makassar sebagai juara Piala Indonesia 2018 di Stadion Andi Matalatta, Makassar, Selasa (6/8/2019).

Beberapa kali Piala Indonesia tak digelar dengan berbagai alasan.

Untuk 3 tahun terakhir tak dilaksanakan karena pandemi COVID-19.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P