Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Bahkan mantan pemain Persipura Jayapura ini semakin termotivasi untuk menunjukan yang terbaik.
Baca Juga: Pelantikan 14 Pengurus Esport Indonesia Tingkat Provinsi: Lahirkan Atlet Berprestasi Di Daerah
"Kalau menurut saya, alhamdulillah mas Teja sudah mulai sembuh," kata Fitrul, dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.
"Kabar baik untuk semua tentunya, Persib semakin kuat."
"Itu motivasi saya semakin lebih tinggi lagi ingin berusaha lebih keras lagi," tuturnya.
Sementara itu, sebelumnya tim medis Persib Alvin Wiharja menjelaskan terkait kondisi Teja.
Baca Juga: Bukan Lagi Soal Menang Kalah, Nate Diaz Tetap Seorang Legenda
Menurutnya, Teja sudah mulai bisa kembali menangkap bola.
Namun Teja masih harus menjalani program penguatan tulang.