Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Haaland mengira dia sendirian, lalu Virgil van Dijk datang dan berkata, 'Selamat datang di Liga Inggris'," tutur Aguero, yang pernah memperkuat Man City selama 10 musim.
Saat masih memperkuat Borussia Dortmund, Haaland memang dikenal sebagai penyerang haus gol.
Haaland tercatat tampil sebanyak 87 kali di berbagai kompetisi dengan Dortmund.
Haaland menorehkan 83 gol dan 19 assist.
Haaland kemudian memutuskan pindah ke Man City pada musim panas 2022.
Baca Juga: Sering Dapat Hinaan dan Ujaran Kebencian, Cristiano Ronaldo Jadi Pemain Paling Dibenci di Twitter
Striker berusia 22 tahun itu merapat ke Etihad Stadium dengan biaya transfer senilai 51 juta pounds (sekitar Rp908 miliar).
Bersama The Citizens, bomber timnas Norwegia tersebut mendapatkan kontrak berdurasi lima tahun.
Artinya, Haaland akan berseragam Man City hingga Juni 2027.
Baca Juga: Daftar 10 Besar Gaji Pemain Barcelona - 4 Rekrutan Anyar Masuk, Frenkie de Jong Tertinggi