Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ridwan Kamil Peringatkan Pelatih Persib Robert Rene Alberts

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 9 Agustus 2022 | 18:45 WIB
Bek Bhayangkara FC, Anderson Salles (kiri), sedang berebut bola dengan striker Persib Bandung bernama David da Silva dalam laga pekan pertama Liga 1 2022 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Jawa Barat, 24 Juli 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

Pada laga perdana, Persib hanya bermain imbang melawan Bhayangkara FC 2-2.

Setelah itu, mereka dipermalukan Madura United 1-3 di kandang.

Terbaru, pasukan Robert Rene Alberts kembali dihajar habis-habisan Borneo FC dengan skor 1-4.

Akibat hasil tersebut, Persib terdampar di zona degradasi, tepatnya posisi ke-17 klasemen Liga 1 2022/2023 dengan hanya mengemas satu poin.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P