Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dua Pemain Asing Anyar Persis Solo Punya Kans Debut Lawan Persita

By Ibnu Shiddiq NF - Rabu, 10 Agustus 2022 | 21:45 WIB
Skuat Persis Solo (skuad Persis Solo) nampak sedang melakukan briefing saat bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, 31 Juli 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Saya memiliki beberapa teman yang sudah bermain di Liga Indonesia."

"Saya datang ke Indonesia untuk mencoba tantangan baru dan kehidupan serta budaya di sini. Ini luar biasa," tutur Ryo.

Hal berbeda dirasakan rekrutan Persis lainnya, Fernando Rodriguez.

Bagi Fernando Rodriguez, ini menjadi keduanya kalinya merumput di Indonesia.

Baca Juga: Liga 1 2022/2023 Keras! Robert Rene Alberts Jadi Korban Pertama

Sebelumya, ia pernah memperkuat Mitra Kukar Mitra Kukar pada 2018/2019.

Striker berusia 35 tahun itu tampil impresi dengan menorehkan 15 gol dan 1 asisst dalam 30 laga.

Setelah itu, Fernando memutuskan hijrah ke Liga Malaysia bersama Kedah FA dan Johor Darul Takzim.

Ekspektasi tinggi tentu disandarkan kepada Ryo dan Fernando.

Keduanya diharapkan bisa membangkitkan Persib dari dasar klasemen Liga 1 2022/2023.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P