Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF U-16 2022 - Dari Sorotan Jadi Pahlawan, Inilah Motivasi Bima Sakti Pada Andrika Fathir Saat Adu Penalti

By Sasongko Dwi Saputro - Kamis, 11 Agustus 2022 | 06:15 WIB
Pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti saat konferensi pers pasca-pertandingan lawan Myanmar di Stadion Maguwoharjo, Sleman (10/8/2022) (Metta Rahma/BOLASPORT.COM)

"Dan kedua kami sudah latihan dan tips dari coach sudah dipraktikkan dan membawa hasil juga," katanya.

Timnas U-16 Indonesia kemudian tinggal selangkah lagi melawan Vietnam di laga puncak Piala AFF U-16 2022.

Jika berhasil menang, maka timnas U-16 Indonesia bakal mengulang sejarah pada edisi 2018 saat tampil sebagai tuan rumah.

Pada edisi tersebut, timnas U-16 Indonesia tampil sebagai juara usai menundukkan Thailand via adu penalti.

Sebelumnya, Vietnam berhasil lolos ke final usai menang 2-0 atas Thailand.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P