Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF U-16 2022 - Arti Penting Trofi bagi Bima Sakti bersama Timnas U-16 Indonesia

By Abdul Rohman - Kamis, 11 Agustus 2022 | 23:45 WIB
Pelatih timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Kamis (11/8/2022) jelang laga final Piala AFF U-16 2022 melawan Vietnam. (MUTIARAKURNIA/BOLASPORT.COM)

Di antaranya bersama PSM Makassar yang kala itu keluar sebagai jawara Liga Indonesia 1999-2000.

"Sebagai pemain saya pernah mengangkat trofi," kata legenda timnas Indonesia itu.

Baca Juga: 5 Hal Terlarang di Piala Dunia Qatar 2022, Mesum Bisa Dipenjara 7 Tahun

"Tapi di klub bersama PSM di tahun 2000."

"Sebagai pemain timnas pernah dulu piala kemerdekaan, tapi event-nya berbeda, dan beda gengsi-nya," kata Bima Sakti.

Timnas U-16 Indonesia melaju ke partai puncak Piala AFF U-16 2022 setelah mengkandaskan perlawanan Myanmar.

Baca Juga: Piala AFF U-16 2022 - Jelang Laga Final, Pelatih Timnas U-16 Vietnam Khawatir dengan Teror Suporter dan Minta Pengamanan Ditingkatkan

Laga yang berakhir 1-1 hingga waktu normal harus ditentukan lewat drama adu penalti.

Timnas U-16 Indonesia menutup babak tos-tosan tersebut dengan keunggulan 5-4 atas Myanmar.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P