Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persis Solo vs Madura United - Kata Rasiman Harus Hadapi Mantan di Laga Debut

By Arif Setiawan - Senin, 22 Agustus 2022 | 21:45 WIB
Pelatih sementara Persis Solo, Rasiman. (INSTAGRAM/@PERSISOFFICIAL)

Bahkan salah satunya kini berhasil memuncaki daftar top skorer Liga 1 2022/2023.

Skuad Madura United merayakan pesta gol di Liga 1 2022/2023.

Pemain yang dimaksud yakni Lulinha dengan 6 gol.

"Jadi sekarang mereka banyak pemain baru yang beri kontribusi yang cukup signifikan terhadap performa tim," ucap Rasiman.

"Walaupun beberapa pemain lama masih ada di sana."

"Tapi Madura adalah tim yang sekarang memang perlu kita waspadai dan perlu persiapan yang detail untuk menghadapi mereka," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P