Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Transfer Pemain Indonesia di Eropa - Bagus Kahfi Berpeluang Bertemu Marcelo, Egy-Witan Ciptakan Derbi di Liga Slovakia

By Bagas Reza Murti - Sabtu, 3 September 2022 | 09:55 WIB
Bek tengah timnas Indonesia, Elkan Baggott resmi dipinjamkan Ispwich Town ke klub League Two, Gillingham FC. (GILLINGHAMFOOTBALLCLUB.COM)

Sebelumnya, Yuda tercatat membela akademi Malaga dan juga Estepona.

Bagus Kahfi

asterastripolis.gr
Pemain timnas Indonesia, Bagus Kahfi, membeberkan target bersama klub barunya, Asteras Tripolis.

Bagus Kahfi bergabung dengan klub Yunani, Asteras Tripolis pada 22 Agustus 2022.

Dia mendapatkan kontrak hingga tahun 2023.

Bersama tim barunya, pemain kelahiran Magelang ini akan menggunakan nomor punggung 88.

Dengan bergabungnya Bagus ke Liga Yunani, maka ia berpeluang juga akan bertemu dengan Marcelo yang pada deadline day memutuskan bergabung Olympiacos.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P