Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
2014: Fase grup
2018: Fase grup
2022: ?
Daftar Pemain Timnas Korea Selatan*
Kiper
Kim Dong-jun, Song Bum-keun, Jo Hyeon-woo
Bek
Yoon Jong-gyu, Kim Jin-su, Cho Yu-min, Hong Chul, Kim Moon-hwan, Park Ji-soo, Lee Jae-ik, Kwon Kyung-won, Kim Ju-sung.
Gelandang
Lee Yeong-jae, Na Sang-ho, Paik Seung-ho, Kim Jin-gyu, Um Won-Sang, Song Min-kyu, Kim Dong-hyun, Kwon Chang-hoon, Goh Young-joon, Lee Ki-hyuk, Kang Seong-Jin
Penyerang
Cho Gue-sung, Cho Young-wook
Ket.:* = Daftar skuad per 27 Juli 2022
Peluang di Piala Dunia 2022
Korea Selatan memiliki peluang yang cukup tipis untuk lolos dari fase grup mengingat mereka satu grup dengan Portugal, Ghana, dan Uruguay. Namun, potensi untuk lolos ke fase gugur masih ada mengingat sosok Son Heung-min dan beberapa pemain Eropa di skuad Korea Selatan.
Jadwal di Fase Grup
24/11/2022: Uruguay vs Korea Selatan
28/11/2022: Korea Selatan vs Ghana
02/12/2022: Korea Selatan vs Portugal
Baca Juga: Peserta Piala Dunia - Profil Timnas Portugal, Kans Terakhir Cristiano Ronaldo Juara Piala Dunia