Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 - Pelatih Timor Leste Akui Beberapa Pemainnya Kram karena Kebanyakan Sprint

By Bagas Reza Murti - Kamis, 15 September 2022 | 06:45 WIB
Pelatih timnas U-19 Timor Leste, Gopal Krishnan dalam konferens pers pasca-laga lawan Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo Surabaya, Rabu (14/9/2022). (BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM)

"Karena kita banyak ditekan, jadi secara fisik kita lelah, tetapi kita akan comeback, jangan khawatir," tambahnya.

Di jeda laga yang singkat, Gopal akan berusaha memberikan latiahn rekoveri untuk pemainnya.

Timor Leste akan bertanding lagi pada Jumat (16/9/2022) melawan Vietnam.

"Kami akan coba rekoveri. Kita lihat tentu saja akan sangat sulit," kata Gopal.

Baca Juga: Shin Tae-yong Ungkap Ada Kekurangan di Balik Kemenangan Telak Timnas U-20 Indonesia

BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Striker timnas U-19 Indonesia, Hokky Caraka berselebrasi usai mencetak gol ke Timor Leste di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Rabu (14/9/2022).

"Laga ini adalah soal mengambil kesempatan Kita dapat peluang tapi tidak dapat hasil."

"Untuk game kedua kami akan pikir soal bagaimana menghandle Vietnam."

"Kami sudah lihat mereka, kami akan coba cara baru," tambahnya.

Di sisi lain, Gopal mengakui timnya tak cukup baik memanfaatkan peluang sehingga harus tumbang telak dari Indonesia.