Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-20 Indonesia Melangkah Mulus, Menpora Berharap Bisa Lolos Babak Penyisihan Grup Piala Dunia U-20 2023

By Wila Wildayanti - Jumat, 23 September 2022 | 14:45 WIB
Selebrasi Marselino Ferdinan pada laga timnas U-20 Indonesia vs Vietnam di Kualifikasi Piala Asia U-20 2023. (PSSI)

Seperti diketahui, ada enam stadion yang diajukan menjadi tuan rumah yakni Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta), Stadion Jakabaring (Palembang), Stadion Si Jalak Harupat (Bandung), Stadion Manahan (Solo), Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya) dan Stadion Kapten I Wayan Dipta (Gianyar, Bali).

Menpora memastikan dari Kementerian PUPR saat ini masih fokus melakukan renovasi yang menjadi catatan-catatan dari FIFA.

Sementara itu, untuk turnamen ini dipastikan akan diikuti oleh 24 negara termasuk Indonesia yang menjadi tim tuan rumah.

Rencananya untuk Piala Dunia U-20 2023 ini bakal berlangsung pada 20 Mei-11 Juni mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P