Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Petisi untuk Usir Haaland Didengar Guardiola, Cuma Beri Reaksi Natural

By Sri Mulyati - Sabtu, 8 Oktober 2022 | 13:15 WIB
Striker Manchester City, Erling Haaland, melakukan selebrasi bersama Pep Guardiola. (TWITTER.COM/GOAL)

Namun,  Pep Guardiola juga mengakui jika Haaland memang pemain dengan penampilan luar biasa pada musim ini.

Pep Guardiola sendiri tidak merasa terkejut dengan ketajaman Haaland seperti yang diungkapkan berbagai pihak.

Menurut Guardiola, performa Haaland yang gemilang saat ini bisa dijelaskan secara spesifik.

Rekor yang dimiliki Haaland merupakan buah dari kemampuan alaminya yang unggulan dan kerja sama apik dengan rekan setim.

"Haaland punya kepekaan yang hebat sebagai pesepak bola dengan menampilkan reaksi alami begitu melihat bola," kata Guardiola.

"Pemain seperti ini tidak dilatih oleh manajer tetapi memiliki kemampuan yang natural," ucap Guardiola menambahkan.

Kemampuan mencetak gol Haaland pun tidak dibatasi oleh tim dan negara yang berbeda.

Baca Juga: Arsenal Vs Liverpool - The Gunners Dibayangi Rekor Buruk Lawan Mo Salah cs, Arteta Beri Wejangan Khusus

LINDSEY PARNABY/AFP
Striker Manchester City, Erling Haaland, merayakan gol ke gawang Copenhagen dalam laga Grup G Liga Champions di Stadion Etihad, Rabu (5/10/2022).

Saat masih merumput di Norwegia, Austria, maupun Jerman, Haaland juga sama tajamnya.