Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Saat ini Hokky Caraka mengaku masih fokus untuk mendapat menit bermain lebih banyak di PSS Sleman.
"Masih mau cari jam bermain di sini," ujarnya.
"Kalau belum mendapatkan jam main ya menunggu sampai mendapatkan kesempatan."
"Sampai bisa dipercaya di setiap pertandingan, itu target satu tahun ke depan," tambahnya.
Hokky Caraka dan skuad timnas U-20 Indonesia sendiri saat ini sedang menjalani TC di Turki.