Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Minions hanya ramai saja (memberikan perlawanan). Tetapi, setelah kekuatan ganda putra bergeser, sudah tidak ada, mereka (minion) naik. Kayak Ahsan/Hendra untuk naik lagi itu susah karena Minions sudah matang posisinya."
"Bukan tertinggal, kayak misalnya Rinov/Pitha bertemu dengan ganda campuran ketiga China masih bisa menang karena kemampuannya rata. Kualitas pasti bagus di kelasnya. tinggal kita sekelas tidak dengan mereka, pertanyaannya kan begitu," ujar Tontowi.
"Jadi, kualitas itu dari sudut mananya. Contohnya pemain disini punya kualitas yang saat ini mengikuti audisi. Jadi harus dilihat ukurannya dimana. Bukan berarti kalah dia tidak punya kualitas."
"Mungkin zaman Xu Chen/Ma Jin, Zhang/Zhao mereka (ganda campuran lima besar dunia belum punya kualitas. Namun, mereka memiliki kualitas di kelas mereka," ucap Tontowi.
Sementara itu, banyak 543 pebulu tangkis belia lolos ke tahap ketiga Audisi Umum PB Djarum 2022.
Pada tahap ketiga, peserta akan menjalani tahap turnamen. Peserta yang kalah dalam tahap turnamen dipastikan gugur.
Baca Juga: Audisi Umum PB Djarum 2022 - 543 Peserta Ikuti Tahap Ketiga