Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Irfan Jauhari, Korban Kebijakan Shin Tae-yong hingga Pelatih Bali United Merelakannya ke Persis Solo

By Bagas Reza Murti - Kamis, 27 Oktober 2022 | 14:50 WIB
Stiker timnas U-19 Indonesia, Irfan Jauhari, saat melawan Bosnia Herzegovina (PSSI)

Ia ingin Irfan mendapat menit bermain lebih ketimbang yang didapatkan di Bali United.

Saat itu, posisi winger Bali United juga sudah terisi oleh Melvin Platje dan Stefano Lilipaly.

“Kedua, posisi bermainnya sama dengan Melvin Platje dan Lilipaly. Mereka pemain asing dan naturalisasi, keduanya sukses, bagus, dan bekerja keras dalam tim," kata Teco.

Baca Juga: Evaluasi Shin Tae-yong Usai Timnas U-20 Indonesia Kalah dari Turki: Striker Kurang Tajam, Lini Belakang Kecolongan Serangan Balik

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain Persis Solo, Irfan Jauhari (kiri), melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga babak delapan besar Liga 2 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 15 Desember 2021.

"Hal tersebut membuat persaingan bagi Irfan Jauhari tidak mudah."

"Waktu itu, tahun 2019 dia pemain bagus, tetapi bersaing dalam tim tidaklah mudah ketika harus bermain di posisi yang sudah ada dua nama Platje dan Lilipaly,” tambahnya.

Kini, Irfan Jauhari perlahan menjadi pilihan utama di Persis Solo dalam gelaran Liga 1 2022-2023.

Ia sudah mengoleksi 1 gol dalam 5 kali penampilan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P