Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
“Kami jawab dari tata kelola kenegaraan, jika direnovasi oleh PUPR ada birokrasi yang harus dilalui, berita acara, kepastian, anggaran, hasil project renovasi tersebut. Makanya saya mendukung stadion lain harus terbaik/optimal,” kata Rakhmadi.
“Mungkin 6 bulan pasca renovasi tersebut memang waktu yang diperlukan. Tapi kami di GBK sudah curi start duluan, Pildun U-20 ini kan seharusnya 2021,” tuturnya.
“Jadi kami sudah mencanangkan jauh-jauh hari untuk perapihan rumputnya, untuk drainase, kualitas rumputya kami tingkatkan.”
Sementara itu, untuk timnas Indonesia direncanakan tampil sebagai tuan rumah saat menghadapi Kamboja pada 23 Desember 2022.
Serta menjamu Thailand pada 29 Desember 2022.