Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sebelumnya Persib Bandung pernah melakukannya saat menghadapi FC Bekasi City, di Stadion GBLA Kota Bandung, Sabtu (12/11/2022).
"Kalau memang ada (kesempatan), nanti latihan bersama juga akan disiarkan."
"Hal itu merupakan salah satu obat rindu bagi bobotoh dan bagi semua suporter sepakbola Indonesia."
"Untuk bisa menonton kembali pertandingan di saat kompetisi meskipun hanya lewat televisi," katanya.