Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Selanjutnya, nama Antoine Griezmann, Aurelien Tchouameni, dan Youssouf Fofana menjadi trio di lini tengah timnas Prancis.
Adapun di lini depan, ada nama Ousmane Dembele, Kylian Mbappe, dan Olivier Giourd.
Dari nama-nama di atas, Dechamps mengganti 2 stater, Dayot Upamecano dan Adrien Rabiot, dengan Ibrahima Konate dan Youssouf Fofana.
Di sisi lain, Walid Regragui selaku pelatih timnas Maroko juga memasang 11 pemain terbaiknya demi lolos ke final Piala Dunia untuk kali pertama.
Yassine Bounou menjadi kiper utama timnas Maroko.
Sedangkan Achraf Hakimi, Nayef Aguerd, Romain Saiss, Jawad El Yamiq dan Noussair Mazraoui akan menjadi 5 bek utama timnas Maroko.
Maju ke lini tengah, ada nama Azzedine Ounahi, Sofyan Amrabat, dan Hakim Ziyech.
Terakhir, Youssef En-Nesyri dan Sofiane Boufal akan menjadi dua penyerang Maroko.
Khusus untuk Youssef En-Nesyri, pemain yang bermain di Sevilla itu mencetak satu-satunya gol (42') saat timnas Maroko menyingkirkan timnas Portugal di babak perempat final Piala Dunia 2022.
Gol yang dilesakannya lewat sundulan itu membawanya memecahakan rekor milik Cristiano Ronaldo.