Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Motivasi Besar Ganda Putri Korea Ukir Tinta Emas seperti Sang Ibunda

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 19 Desember 2022 | 18:15 WIB
Atlet bulu tangkis ganda campuran Korea Selatan, Jeong Na-eun dan Kim Hye Jeong, sedang bersalaman saat bertanding (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Kami (Saya dan Ibu) bermain di posisi yang berbeda, dia berada di lapangan belakang sementara saya suka bermain di depan net," kata Kim.

"Saya tidak sering mengungkapkan terlalu banyak tentang pertandingan saya kepada ibu saya karena itu akan membuatnya stres. Dia selalu menjadi pembimbing di saat-saat sulit, tetapi dia adalah ibu yang pertama," ucap Kim.

Selanjutnya Kim bertekad untuk membuat ibunya bangga dengan tampil di Olimpiade Paris 2024.

"Saya hanya ingin membuatnya bangga dan saya berharap, di Olimpiade Paris 2024, dia bisa menyaksikan saya bertanding," tutur Kim.

Baca Juga: Pengorbanan Besar Ganda Putra Malaysia Jadi Juara Dunia Usai Panen Kritikan

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P