Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF 2022 - Shin Tae-yong Puji Ilija Spasojevic yang Cetak Gol

By Abdul Rohman - Senin, 26 Desember 2022 | 21:45 WIB
Striker naturalisasi timnas Indonesia, Ilija Spasojevic (kiri), sedang menguasai bola ketika bertanding dalam laga pekan pertama Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 23 Desember 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

"Fokus mencetak gol."

"Spaso menjalani perintah dengan baik," sambung pelatih asal Korea Selatan tersebut.

Baca Juga: Top Skor Piala AFF 2022 - Egy Maulana Vikri Masih Tertinggal

Dia menambahkan, mantan pemain Persib Bandung itu akan terus berkembang.

Pada laga ketiga Grup A Piala AFF 2022, timnas Indonesia akan menjamu Thailand di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan Jakarta Pusat, Jumat (23/12/2022).

"Saya percaya ke depan akan lebih baik lagi," tutup pelatih berusia 52 tahun tersebut.

Baca Juga: Klasemen Grup A - Timnas Indonesia ke Puncak Usai Bantai Brunei Darussalam

Sebelumnya, pada laga timnas Indonesia kontra Kamboja, penampilan Ilija Spasojevic menuai sorotan.

Top skor Liga 1 2021/2022 itu dianggap kurang kontribusinya.

Dia masuk sebagai pemain pengganti usai Muhammad Rafli ditarik keluar.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P