Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Leg pertama laga Malaysia vs Thailand bakal digelar di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, pada Sabtu (7/1/2023).
Sementara leg kedua semifinal baru akan digelar mulai Senin (9/1/2023).
Laga semifinal leg kedua Piala AFF 2022 akan dibuka dengan pertandingan Vietnam vs timnas Indonesia di Stadion My Dinh, Hanoi pada Senin (9/1/2023) malam WIB.
Sementara laga semifinal akan ditutup dengan pertandingan Thailand vs Malaysia di Thammasat Stadium pada Selasa (10/1/2023) malam WIB.