Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada injury time menit kedua, Atleti dan Barca sama-sama kehilangan satu pemain akibat kartu merah setelah Stefan Savic dan Ferran Torres terlibat perkelahian.
The gloves are off!! ????
Ferran Torres and Stefan Savic are both sent off for this little scrap... ????#AtletiBarça pic.twitter.com/Po8DLGLnT0
— LaLigaTV (@LaLigaTV) January 8, 2023
Tak ada lagi gol yang tercipta walau Atletico Madrid menggempur pertahanan Barca via aksi-aksi Alvaro Morata maupun Griezmann dan Angel Correa.
Keunggulan tim tamu awet hingga wasit meniup peluit tanda pertandingan Atletico vs Barcelona berakhir.
Hasil Pertandingan
Atletico Madrid 0-1 Barcelona (Ousmane Dembele 22')
Susunan Pemain
Atletico Madrid (4-4-2): 1-Jan Oblak; 16-Nahuel Molina, 15-Stefan Savic, 2-Jose Gimenez, 23-Reinildo; 14-Marcos Llorente, 6-Koke- 34-Pablo Barrios (Geoffrey Kondogbia 65'), 21-Yannick Carrasco (Alvaro Morata 65'); 8-Antoine Griezmann, 7-Joao Felix (Angel Correa 74').
Pelatih: Diego Simeone
Barcelona (4-3-3): 1-Marc Andre ter Stegen; 23-Jules Kounde, 4-Ronald Araujo, 15-Andreas Christensen, 28-Alejandro Balde; 30-Gavi (Raphinha 73'), 5-Sergio Busquets, 21-Frenkie de Jong (Franck Kessie 57'); 7-Ousmane Dembele, 10-Ansu Fati (Ferran Torres 58'), 8-Pedri.
Pelatih: Xavi